Iklim Tanaman cabai rawit tumbuh di tanah dataran rendah sampai menengah. Untuk tumbuhan yang optimal tanaman cabai membutuhkan intensitas cahaya matahari sekurang- kurangnya selama 10 -12 jam. Suhu yang paling ideal untuk perkecambahan benih cabai adalah 25 - 30 0C, sedangkan untuk pertumbuhannya 24 - 28 0C. 2.
Langkah selanjutnya adalah pembuatan drainase agar tanah tidak dibanjiri air di musim hujan yang dapat mengganggu pertumbuhan tanaman Lombok. Terakhir, buat lubang pada bedengan tempat Anda menanam benih Lombok dan biarkan selama 1 minggu atau sampai pemilihan dan penyemaian bibit selesai. Pemilihan Benih Lombok .